1 negara, 2 benua, adalah status yang dimiliki oleh negara Turki. Istilah kerennya sering juga disebut dengan nama transkontinental. Yaitu letak geografis sebuah negara yang berada di dua benua, atau lebih. Istanbul merupakan suatu kota kosmopolitan sepanjang hampir seluruh sejarahnya, tetapi menjadi lebih homogen sejak berakhirnya Kesultanan Utsmaniyah. Istanbul merupakan suatu tujuan wisata yang semakin populer serta memiliki banyak pusat perbelanjaan, dari yang bersejarah sampai yang modern. Disinilah tempat wisata yang romantis, instagramable, klasik, namun tersaji dalam balutan kemegahan, dan kemewahan, nama objek wisatanya adalah Capadocia. Jangan lewatkan juga momen balon udara yang menggemparkan jagad media sosial di Capadocia.
Untuk Pemesanan Paket Open Trip Turki, Private Tour Turki / Family Tour Turki silahkan kontak kami :
Telp / Whatsapp : 0811-2449-206